SIARAN PERS WALHI Region Jawa Krisis Iklim di Depan Mata: Rekomendasi WALHI Menyelamatkan Pulau Jawa

SIARAN PERS WALHI Region Jawa Krisis Iklim di Depan Mata: Rekomendasi WALHI Menyelamatkan Pulau Jawa   Bandung, 27 Februari 2024 Sepanjang tahun 2023, bahkan yang terbaru tahun 2024 ini bencana iklim kembali menghantam Pulau Jawa. Merujuk pada catatan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), mereka mencatat bahwa sepanjang tahun 2023 ini bencana iklim sebesar 5.365 bencana […]

Petisi Bebaskan Daniel!!

Mari Bantu Daniel dan Warga Karimunjawa dengan menandatangani petisi ini ! Klik link berikut https://www.change.org/Bebaskandaniel Daniel, 1 dari 4 Pejuang lingkungan Karimunjawa yang dikriminalisasi kembali ditangkap, kali kini oleh Kejaksaan Negeri Jepara. Penahanan Daniel merupakan buntut dari perjuangan ia dan warga lainnya dalam penolakan keberadaan Tambak Udang yang mencemari pulau Karimunjawa. Berbagai aktivitas penolakan yang […]

Aksi Bebaskan Daniel dan Tolak Krimininalisasi Aktivis Lingkungan

PRESS RELEASE KOALISI NASIONAL MASYARAKAT MENOLAK KRIMINALISASI AKTIVIS LINGKUNGAN DAN PERLINDUNGAN KAWASAN STRATEGI PARIWISATA NASIONAL KARIMUNJAWA DARI TAMBAK UDANG ILEGAL Jepara, 1 Februari 2024 Berbagai gerakan masyarkat sipil di Kabupaten Jepara dan Kota Semarang gelar aksi #SolidaritasUntukDaniel di depan kantor Pengadilan Negeri Jepara. Aksi tersebut dilakukan untuk mendampingi sidang pertama korban kriminalisasi kasus penolakan tambak […]